Tips & Trick

Tips Jago Cara Meningkatkan Performa Monitor

April 13th, 2012 by Saiful Arifin No comments »
Tips Jago Cara Meningkatkan Performa Monitor imageTrik Komputer (Surabaya, 2012) Monitor komputer adalah bagian terpenting untuk menampilkan output awal sebelum hasil kerja kita dicetak diatas kertas. Monitor juga sangat vital dalam hal sebagai media editor atas pekerjaan kita. Tanpa monitor kita tidak akan bisa menikmati berbagai layanan fitur multimedia dalam bentuk gambar baik dari internet maupun dari komputer itu sendiri. Bayangkanlah [...]

Tips Ringan Cara Mendinginkan Prosesor (Processor)

April 12th, 2012 by Saiful Arifin No comments »
TTips Ringan Cara Mendinginkan Prosesor (Processor) imageTrik Komputer (Surabaya, 2012) Otak jika dipaksa kerja terus panas juga. Menghitung, menghafal, memaksa melupakan, mengingat, menyimpan, memproses informasi dapat semakin memanaskan otak. Apalagi ditambah disuruh mikir hutang ups hehe just kidding :-) semoga pengunjung tips-komputer.com lunas semua cicilannya xixi (ngarep.com alias pengalaman hehe) Otak pada komputer terletak di prosesornya. Jika prosesor tidak dijaga dari [...]

Cara Mempercepat Modem Smartfren Tanpa Lewat Tol

April 12th, 2012 by Saiful Arifin No comments »
Tips Cerdas Agar Casing Tidak Nyetrum alias Mengalirkan Listrik imageTrik Komputer (Surabaya, 2012) Jalur bebas hambatan, begitu mungkin yang Anda inginkan untuk akses modem smartfren Anda. Betapa asyiknya kebut-kebutan di jalur bebas hambatan, lebih banyak menghemat waktu dan pekerjaan cepat selesai. Berbeda dengan jalur yang dipenuhi oleh kemacetan, berjubelnya mobil-mobil yang mengantri panjang dapat dianalogikan sebagai akses data modem Anda yang lemot. Smartfren merupakan [...]

Cara Aman Menggunakan Internet Tanpa Magic

April 9th, 2012 by Saiful Arifin No comments »
Tips Cerdas Agar Casing Tidak Nyetrum alias Mengalirkan Listrik imageTrik Komputer (Surabaya, 2012) Ada keusilan-keusilan di internet tidak hanya di masa kanak-kanak kita dengan teman-teman sekolah. Bahkan keusilan di internet bisa dibilang ‘membahayakan’ data bahkan privacy Anda. Oleh karena itulah tindakan pencegahan harus diutamakan daripada kita kecolongan oleh teman-teman kita yang usil. Agar Anda mendapatkan keamanan yang powerfull saat mengakses internet, silakan gunakan beberapa [...]

No comments:

Post a Comment